Search

Mencari Pedagang Ikan Hias dalam Satu Aplikasi - Warta Kota

WARTA KOTA, PALMERAH---- Sekarang, ikan hias sudah menjadi bagian dari gaya hidup.

Sebut saja Aquascape, bisnis tanaman dalam akuarium ini kebanyakan penghuninya ialah ikan hias kecil.

Selain mempercantik tampilan akuarium, ikan hias juga dapat menjadi terapi untuk menghilangkan kejenuhan.

Terutama untuk masyarakat urban yang lebih cenderung memiliki kegiatan dengan tingkat tekanan tinggi.

Menengok ikan hias yang mulai banyak diminati, informasi mengenai penjualannya pun menjadi bahan yang sering dicari.

Perhatikan Penderita Diabetes dan Hipertensi, Jangan Tidur Kurang dari 6 Jam: Ini Penjelasannya

Di era saat ini membeli ikan hias tak hanya dapat melalui toko langsung, tapi melalui aplikasi pun kini tengah menjadi tren.

Sayangnya marketplace saat ini belum ada yang spesifik khusus menjual ikan hias dan berbagai aksesorisnya.

"Namun faktanya karena mereka multiproduk, sehingga tidak ada kategori khusus yang benar-benar isinya 'ikan' , bukan accesories, kaos dan lainnya yang berbau ikan," kata Danang Prima, Founder Satuair, kepada Kontan.co.id.

Melihat fakta tersebut ditambah banyaknya para pecinta ikan yang kerap tertipu saat membeli ikan di ranah online, misalnya ikan tak sesuai antara yang di pajang dengan yang dikirim.

Penjelasan Ilmiah kenapa Orang Sering Menjelajah Internet Tanpa Ada Tujuan

Muncul aplikasi Satuair, marketplace khusus ikan hias yang memiliki tagline AntiBodong.

Let's block ads! (Why?)



"ikan" - Google Berita
October 08, 2019 at 12:20PM
https://ift.tt/30SRshJ

Mencari Pedagang Ikan Hias dalam Satu Aplikasi - Warta Kota
"ikan" - Google Berita
https://ift.tt/2Lm4jo8

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Mencari Pedagang Ikan Hias dalam Satu Aplikasi - Warta Kota"

Post a Comment

Powered by Blogger.